Kamis, 22 Maret 2012

Pengertian kolonialisme dan imperialisme barat di indonesia

TwitThis

Oleh : Dr.susanto m.pd
Standard kompetensi : Menjelaskan proses perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat serta pengaruh yang di timbulkanya di berbagai daerah.
Indikator:
         Proses perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat di jelaskan bedasarkan pengaruh yang ditimbulkan di berbagai daeraah.
1.Tujuan pembelajaran:
         Mampu menjelaskan proses perkembangankolonialisme dan imperialisme barat serta pengaruh yang ditimbulkanya di berbagai daerah.
Pengertian kolonialisme dan imperialisme barat di indonesia
·         Secara umum kolonialisme dapat di artikan sebagai suatu sistem pemukiman yang berada di luar negara induk(penjajah)
·         Sedangkam imperialisme dapat diartikan sebagai usaha untuk memperluas wilayah suatu negara dengan cara merebut dan menanamkan pengaruhnya di daerah lain.
Klasifikaasi imperialisme
1.Imperialisme kuno
            -gold
            -glory
            -gospel
            -munculnya pedagang perantara
            -munculnya kota-kota dagang
2.imperialisme modern
         Pencarian daerah jajahan untuk sumber bahan mentah sekaligus untuk melempar hasil industri.
Latar belakang timbulnya kolonialisme dan imperialisme
Ø  Perdagangan rempeh rempah
Ø  Hubungn timur barat
Ø  Timbulnya golongan saudagar
Ø  Semangat renaissance
Ø  Kemajuan ilmu pengetahuan pelayaran
Ø  Dampak revolusi industri

PERUBAHAN DI EROPA DAN PENGARUHNYA TERHADAP INDONESIA
·         ReformasI Gereja
Gerakan pembaharuan dibidang keagamaan. (1517) Martin Luther memprakarsai munculnya agama kristen protestan.
·         Merkantilisme
Kebijakan politik ekonomi negara imperalis dimana emas dijadikan standar dan ukuran kekayaan, kesejahteraan, dan kekuasaan suatu negara.
·         Revolusi industri
Perubahan sistem tradisional menuju sistem mekanik. Diawali di inggris pada abad ke 18 dengan ditemukanya mesin tenun.
·         Revolusi Prancis
Pandangan ahli filsafat perancis terhadap bentuk pemerintahan yang menjadi cita-cita/konsep mereka.
·         Dennis Didepot(1713-1784)
Encyclopedia bagi perancis merupakan kritik-kritik pedas terhadap dogma-dogma yang kolot.
·         C.S.B Montesquieu (1689-1755)
Trias politica....pemisahan kekuasaan legislatif, eksekutif dan kekuasaan yudikatif.
·         Voltaire (1694-1778)
Lethres philopiques.........mengkritik kekuasaan raja dalam bidang pemerintahan.
·         Jean jaques rousseu (1712-1778)
Due contract social.............mengutarakan bahwa kekuasaan orang yang memerintah pada hakekatnya adalah suatu “perjanjian” (contract)” dengan rakyat sebagai pemegang kekuasaan.
A.Portugis
-Mendirikan benteng di ternate 1522
B.Belanda
-Tahun 1602: pendirian vareeenidge ost isdisce compagnie(VOC)
-Tahun 1605:pendirian benteng di victoria di ambon.
-Tahun 1910:diberklakukanya netherlandica.

0 komentar:

Posting Komentar

 

Free Blog Templates

Powered By Blogger

Easy Blog Trick

Powered By Blogger

Blog Tutorial

Powered By Blogger

Twitter Blog Templates © Copyright by alfian jayadi | Template by BloggerTemplates | Blog Trick at Blog-HowToTricks